top of page


Menjadikan Masyarakat Sehat,Mandiri & Sejahtera
PROGRAM
Dalam perjalanannya Posyandu Nusa Indah 1 telah banyak melaksanakan beberapa program dalam bidang Kesehatan, Pendidikan, Sosial, Lingkungan dan keuangan. Ini semua dilakukan sesuai dengan Visi 'Menjadikan Masyarakat Sehat, mandiri dan Sejahtera' dan pengejawantahan dari visi tersebut antara lain pembentukan :
-
PAUD & TK NURUL IMAN
-
BINA KELUARGA BALITA HOLISTIC INTEGRATIF NUSA INDAH 1 (BKB HI)
-
BINA KELUARGA LANSIA NUSA INDAH 1 (BKL)
-
BINA KELUARGA REMAJA NUSA INDAH 1 (BKR)
-
KOPERASI NUSA INDAH 1
-
KELOMPOK PKK NUSA INDAH 1
Dan sampai saat ini kami telah melaksanakan :
-
Lomba Posyandu tingkat Kabupaten Garut tahun 2014
-
Pembuatan Gedung baru dan peresmiannya oleh Bupati Garut, Bpk.H.Rudy Gunawan SH.
-
Pengerjaan jalan dan Plesterisasi
-
Pembuatan gorong-gorong dan saluran air
-
Penghijauan Lingkungan
-
Pengadaan sarana pemakaman bagi warga (Tanah Hibah)
-
Donor Darah
-
PAP SMEAR
-
Pemeriksaan kesehatan
-
Bakti Sosial
-
Serta banyak lagi program yang akan kami laksanakan. Dan target kami adalah tercapainya Visi Posyandu sekaligus menjadi Posyandu terbaik tingkat Nasional. Atas dukungan dan partisipasi dari warga serta donatur dan tentunya atas ijin Allah SWT kami yakin semua itu akan tercapai. Terima kasih.
bottom of page